Sekilas tentang JPG Mountain Bike Community

Komunitas Sepeda Gunung JPG (Jalur Pipa Gas) didirikan pada tahun 2000, setelah beberapa kelompok & individu pemain sepeda gunung atau sepeda off-road, khususnya cross-country, yang selalu saling bertemu di sebuah warung yang terletak di pinggir jalan desa yang juga kebetulan berada di area jalur pipa-gas milik Pertamina.   JPG Mountain Bike Community merupakan komunitas sepeda gunung tertua di Indonesia, karenanya hingga saat ini telah menjadi barometer sepeda gunung nomor cross-country di negeri tercinta ini. Selanjutnya komunitas-komunitas di daerah lain bermunculan setelah melihat bahwa komunitas ini mempunyai nilai positif bagi kelompok atau individu, terutama dalam membina rasa persahabatan sesama pemain, baik itu pemain professional ataupun amatir.   Komunitas JPG pernah mengadakan beberapa event penting seperti lomba balap sepeda gunung.

Akun Resmi Pengurus JPG Mountain Bike Park:

- FB 1: JPG Mountain Bike Park (jpg.mtb.park@gmail.com)
- FB 2: JPG Mountain Bike Park (jpgcommunity@gmail.com)
- Page FB: JPG Indonesia Mountain Bike Community
- Twitter: @Jalur_Pipa_Gas
- Instagram: jalurpipagas
- LINE: jalurpipagas
- Path : Jalurpipagas
- My Space: Jalur Pipa Gas
- LinkedIn : Jalur Pipa Gas
- Photobucket : Jalurpipagas
- Pinterest: JalurPipaGas
- Tumblr : Jalur Pipa Gas
- Stumbleupon : Jalur Pipa Gas
- Email: jpg.mtb.park@gmail.com
- Mailing List: jalurpipagas@googlegroups.com
- Forum : www.jalurpipagas.indonesianforum.net

Selasa, 05 Maret 2013

SYARAT DAN KETENTUAN PERLOMBAAN :


1. Sepeda yang digunakan adalah sepeda MTB Roda 26, 27.5, 29 yang sudah lulus Scruitinize
2. Peserta wajib membaca dan memahami peraturan lomba yang akan diumumkan panitia pada saat  perlombaan
3. Peserta wajib melakukan Scruitinizing pada hari H
4. Peserta wajib menggunakan sepeda yang layak untuk balap dan perlengkapannya, yaitu : Helm, sarung tangan, kacamata, sepatu sepeda.
5. Panitia tidak bertanggung jawab atas segala kecelakaan baik sebelum, selama dan sesudah acara perlombaan
6. Peserta wajib mengisi formulir membayar uang pendaftaran
7. Peserta wajib menunjukan identitas pribadi (KTP/SIM/KTM) pada saat mendaftar dan pengambilan hadiah
8. Short Cutting akan dikenakan disqualification
9. Overlaping akan diberhentikan di garis finish
10. Peserta wajib mengikuti technical meeting pada H-1 pada waktu dan tempat yang ditentukan oleh panitia
11. Peserta akan dikenakan Disqualification jika diketahui dengan sengaja merusak racing line
12. Peserta wajib datang 1 jam sebelum lomba di mulai
13. Peserta wajib berada di arena perlombaan selama acara berlangsung
14. Semua Team Manager wajib datang saat technical meeting, karena pembagian No. Start dilakukan saat technical meeting.
15. Peserta tidak diperbolehkan mengenakan jersey berlengan buntung (tanpa lengan)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar